Kegiatan Bidang1

  • Berita,  Kegiatan Bidang1

    UPACARA PERINGATAN HARI BELA NEGARA KE-74 DI PLAZA BALAI KOTA BANDUNG

    Bandung – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung melaksanakan kegiatan upacara peringatan Hari Bela Negara ke- 74, pada tanggal 18 Desember 2022 dengan tema “Bangkit Bela Negaraku, Jayalah Indonesiaku” Tujuan dari diperingatinya hari Bela Negara setiap tanggal 18 Desember, yakni dalam rangka lebih mendorong semangat kebangsaan dalam Bela Negara sebagai upaya mempertahankan kehidupan berbangsa dan bernegara yang menjunjung tinggi nilai persatuan dan kesatuan, dapat di implementasikan dengan sikap dan tindakan yang nyata. Pada peringatan hari Bela Negara ke-74 dan Komandan Lanal Kota Bandung Dr. Renny Setiowati, S.T., M.Sc., M.Tr.Hanla sebagai inspektur upacara. Upacara diikuti dan dihadiri oleh, unsur Forkopimda ASN Kota Bandung, pelajar SMP dan SMK, unsur Organisasi Kemasyarakatan…

  • Berita,  Kegiatan Bidang1

    4 KONSENSUS DASAR BERBANGSA DAN BERNEGARA

    Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung melaksanakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Materi 4 Konsensus Dasar Berbangsa dan Bernegara yang dilaksanakan pada hari Senin, 14 November 2022 di Gumilang Regency Hotel Kota Bandung. Drs. Drajat Wisnu Setyawan,M.M. Direktur Bina Ideologi dan Wawasan Kebangsaan, Drs. Riana Anggota Komisi A DPRD Kota Bandung, dan Drs. H. Tjatja Kuswara,S.H,.M.H. Ketua FPK Kota Bandung sebagai narasumber pada FGD tersebut dengan memberikan penjelasan dan arahan terkait 4 Pilar atau 4 Konsensus Dasar Berbangsa dan Bernegara. Drs. Drajat Wisnu Setyawan, M.M. (Direktur Bina Ideologi, Karakter, dan Wawasan Kebangsaan) dari Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kementrian Dalam Negeri, dalam paparannya mengatakan bahwa “Tantangan yang dihadapi…

  • Berita,  Kegiatan Bidang1

    Hari Kesaktian Pancasila Tingkat Kota Bandung Tahun 2022

    Sabtu, 1 Oktober 2022. Bertempat Di Plaza Balai Kota Bandung. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung menjadi leading sector dalam memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Sesuai dengan Surat Edaran Wali Kota Bandung Nomor 119-BKBP/2022. Upacara ini diperingati untuk mengenang para pahlawan yang gugur dalam aksi G30S PKI pada 30 September 1965 oleh PKI. Pada  kesempatan ini, Kepala Kejaksaan Negeri Rachmad Vidianto, S.H.,MH bertugas sebagai Inspektur Upacara, Adapun upacara ini diikuti oleh 250 undangan dan 500 peserta, Diantaranya dihadiri oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Sekretaris Daerah Kota Bandung, Perangkat Daerah Kota Bandung, LVRI, Ketua DPC, Ketua KNPI, dan mitra Bakesbangpol lainnya. Perwakilan dari Karang Taruna, Perwakilan Pramuka, Perwakilan Paskibra, Siswa…