Acara Bidang 3

  • Acara Bidang 3

    HANIRUN 2023, LARI BERSINAR, DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI ANTI NARKOTIKA INTERNASIONAL

    Bandung, 8 July 2023 – Kegiatan HANIRUN Survei prevalensi Penyalahgunaan Narkoba yang dilakukan BNN pada tahun 2021 menunjukkan bahwa Penyalahguna Narkoba di Indonesia mengalami peningkatan pada rentang usia 15 – 64 tahun, yaitu dari 1,80% pada tahun 2019 menjadi 1,95% di tahun 2021. Adapun pada tahun 2019, Provinsi Jawa Barat menempati peringkat pertama sebagai penyalahguna jarum suntik tertinggi di Indonesia yaitu mencapai 20%  dari seluruh pemakai narkoba di Jawa Barat yang jumahnya  mencapai 13.608 jiwa. Angka ini menunjukkan bahwa minat masyarakat Indonesia terhadap penyalahgunaan narkoba masih tinggi, padahal konsekuensi yang pasti terjadi jika terus menyalahguna narkoba adalah pelemahan karakter individu penyalahguna, lebih lanjut melemahkan ketahanan masyarakat, dan berujung pada kehancuran bangsa. Maraknya penyalahgunaan narkoba tidak hanya…

  • Acara Bidang 3,  Berita,  Kegiatan Bidang3

    FGD PENYUSUNAN RAPERDA TENTANG KERAGAMAN KEHIDUPAN BERMASYARAKAT DI KOTA BANDUNG TAHUN 2023

    Bandung 8 Mei 2023 – Bertempatan di Hotel California Bandung, Bakesbangpol Kota Bandung menyelengarakan acara Focus Group Discussion Penyusunan Rancangan RAPERDA tentang keragaman kehidupan bermasyarakat di Kota Bandung Tahun 2023. Acara dimulai dengan Laporan panitia penyelenggara oleh Subkoor dan sambutan sekaligus pembukaan oleh Kepala Bakesbangpol. Dalam laporannya Subkoor; Dedy Djunaedi menyebutkan karakteristik Kota Bandung yang merupakan kota yang terbuka terhadap keragaman budaya dan sosial sehingga kota bandung menerima siapa pun yang datang dengan berbagai macam tujuan tanpa memandang latar belakang. Keragaman merupakan sebuah keadaan disuatu masyarakat dimana dalam suatu masyarakat terhadap berbagai macam suku, ras maupun golongan, agama yang hidup saling berdampingan. Dalam membina suatu kerukunan hubungan diantara masyarakat yang…